Dana yang dibutuhkan dalam Transaksi Forex Dalam Forex, perbandingan 100:1 dapat diartikan bahwa anda bisa melakukan transaksi beli/jual mata uang asing hanya dengan menggunakan margin/dana sebesar 1% dari nilai sebenarnya. Contoh : bila anda ingin melakukan aksi Buy untuk Franc Swiss, maka dana jaminan yang harus anda keluarkan hanya sebesar USD$1,000 dari nilai sebenarnya yaitu USD$100,000 untuk 1 lot.Dengan begitu, anda bisa meningkatkan daya beli/jual dalam bertransaksi di pasar Forex dengan lebih sedikit pengeluaran tunai yang harus dikeluarkan....